roof top

The Edge – Kemang Icon

the edge1
the edge3The Edge, merupakan salah satu tempat terfavorit saya untuk kabur dari kepenatan dan hiruh pikuk kebisingan kota Jakarta, yang terletak di daerah Kemang Jakarta Selatan, berada di lantai 5-Kemang Icon Building. Tempat saya melepas lelah dengan menikmati pemandangan alam, air, langit, tanaman, yang cukup membuat saya hanyut dalam damai sehingga lupa bahwa saya berada di tengah kota Megapolitan, jika teman-teman ingin mengadakan private party untuk resepsi kalian dengan perpaduan indoor dan outdoor? The Edge bisa menjadi pilihan tepat. Restoran ini berada di pinggir kolam renang dari sebuah home living eksklusif. Area indoor dan outdoor-nya dapat digabungkan. Pastinya menawarkan suasana berbeda, walaupun ukurannya tidak terlalu luas. Sebagai restoran, representasi The Edge sangat matang, bukan hanya sekadar pelengkap untuk apartemennya.

Read More